Silvio Berlusconi Wafat (Silvio Berlusconi dies) – level 3

19-06-2023 09.00

Silvio Berlusconi, the billionaire media mogul and former Italian prime minister, passed away at the age of 86.

(Silvio Berlusconi, miliuner media mogul dan mantan perdana menteri Italia, meninggal dunia pada usia 86 tahun.)

Berlusconi, known for his controversial policies and provocative remarks, had been battling leukemia and recently contracted a lung infection. He died at a hospital in Milan, surrounded by his family.

(Berlusconi, yang dikenal karena kebijakan kontroversial dan ucapan provokatifnya, telah berjuang melawan leukemia dan baru-baru ini terjangkit infeksi paru-paru. Dia meninggal di sebuah rumah sakit di Milan, dikelilingi oleh keluarganya.)

A state funeral will be held in Milan Cathedral, and Italy has declared a day of national mourning. Berlusconi’s political party Forza Italia will face challenges following his death, but it could also strengthen the leadership of Prime Minister Giorgia Meloni. His business empire’s future is uncertain, as he never publicly named a successor. Berlusconi’s passing was mourned by political allies and rivals both in Italy and abroad, including Russian President Vladimir Putin, who called him a true friend.

(Pemakaman kenegaraan akan diadakan di Katedral Milan, dan Italia telah mengumumkan hari berkabung nasional. Partai politik Berlusconi Forza Italia akan menghadapi tantangan setelah kematiannya, tetapi juga bisa memperkuat kepemimpinan Perdana Menteri Giorgia Meloni. Masa depan kerajaan bisnisnya tidak pasti, karena dia tidak pernah secara terbuka menyebutkan penggantinya. Kepergian Berlusconi diratapi oleh sekutu dan saingan politik baik di Italia maupun di luar negeri, termasuk Presiden Rusia Vladimir Putin, yang menyebutnya sebagai teman sejati.)

Berlusconi’s personal and public life often caused controversy, but he’s left a lasting impact on Italian politics and society.

(Kehidupan pribadi dan publik Berlusconi sering menimbulkan kontroversi, tetapi meninggalkan pengaruh yang bertahan lama pada politik dan masyarakat Italia.)

Kata-kata sulit: mogul (mogul), controversial (kontroversial), provocative (provokatif).

You can watch the video news lower on this page.

(Anda dapat menyaksikan beritanya di bawah.)

What do you think about this news?

LEARN 3000 WORDS with NEWS IN LEVELS (Belajar 3000 kata bahasa Inggris dengan BERITA BAHASA INGGRIS)

BERITA BAHASA INGGRIS is designed to teach you 3000 words in English. Please follow the instructions below(Berita bahasa Inggris dirancang untuk mempelajari 3000 kata dalam bahasa Inggris. Silahkan ikuti instruksi di bawah ini)

How to improve your English with News in Levels: (Bagaimana membuat bahasa Inggris anda menjadi lebih baik dengan Berita bahasa Inggris)

Test

  1. Do the test at Test Languages (Lakukan tes di Test/Tes)
  2. Go to your level. Go to Level 1 if you know 1-1000 words. Go to Level 2 if you know 1000-2000 words. Go to Level 3 if you know 2000-3000 words. (Pergilah ke Level anda. Level 1 jika anda mengetahui 1-1000 kata dalam bahasa Inggris. Level 2 jika mengetahui 1000-2000 kata. Level 3 jika mengetahui 2000-3000 kata.)

Reading

  1. Read two news articles every day. (Bacalah dua artikel berita setiap hari)
  2. Read the news articles from the day before and check if you remember all new words. (Baca artikel berita sehari sebelumnya dan cari tahu apakah anda mengingat semua kata baru dalam artikel itu)

Listening

  1. Listen to the news from today and read the text at the same time. (Dengarkan berita hari ini dan bacalah teksnya bersamaan)
  2. Listen to the news from today without reading the text. (Dengarkan berita hari ini tanpa membaca teks)

Writing

  1. Answer the question under today’s news and write the answer in the comments. (Jawablah pertanyaan di berita hari ini dan tulis jawaban di komentar)

Speaking

  1. Choose one person from the Skype section. (Pilih seseorang di bagian SKYPE)
  2. Talk with this person. You can answer questions from Speak in Levels. (Berbicaralah dengan orang ini. Anda dapat menjawab pertanyaan dari Speak in Levels)